Minggu, 12 Februari 2012
Membersihkan File Komputer Dengan CCleaner
Membersihkan File Komputer Dengan CCleaner sangat mudah. Siang hari ini saya mencoba membagikan kepada pembaca software komputer yang jelas gratis untuk anda download. CCleaner ini sebenarnya banyak ditemukan di internet dan sudah ter-update. Saya sangat gemar menggunakan ccleaner karena saya rasa lebih simple dalam penggunaanya.
Bagi anda yang berkeinginan membersihkan komputernya dari file-file yang sudah kadaluarsa atau sementara silahkan menggunakan ccleaner.
CCleaner pada dasarnya hanya membersihkan file temporary windows dan juga file junk pada windows anda. serta memiliki fitur untuk membersihkan chache browser anda. nah hal inilah biasanya yang menjadi beban pada komputer atau laptop anda sehingga terasa berat dalam pemakaian. untuk yang berminat dan tertarik dengan software gratis ini, silahkan download melalui link berikut ini :
Download CCleaner Gratis
Demikian artikel mengenai Membersihkan File Komputer Dengan CCleaner. jika berminat membaca artike berikut Anti Virus untuk Komputer.
Label:
GRATIS DOWNLOAD,
KOMPUTER,
SOFTWARE GRATIS
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar